Segenap personil Polsek Campurdarat Tulungagung siaga pengamanan Grebeg Gunungan dan Kirab Pusaka Kyai Blabak dalam rangka memeriahkan Maulid Nabi Muhammad SAW pada Kamis, 5 Oktober 2023. (dok. Humas Polres Tulungagung)
JATIMTIMES - Polsek Campurdarat bersama tiga pilar siaga pengamanan Grebeg Gunungan dan Kirab Pusaka Kyai Blabak. Kegiatan rutinan tersebut dalam rangka memeriahkan Maulid Nabi Muhammad SAW.
Petugas keamanan mengatur lalu lintas sebagai bentuk antisipasi terjadinya laka lantas di sekitar lokasi kegiatan. Pasalnya, Grebeg Gunungan dan Kirab Pusaka Kyai Blabak melintasi jalan raya yang padat pengendara.
Jawa Timur merupakan salah satu provinsi dengan pertumbuhan ekonomi yang cukup pesat di Indonesia. Sektor industri, perdagangan, dan pariwisata menjadi pilar utama perekonomian Jatim. Pembangunan infrastruktur juga terus dilakukan untuk mendukung pertumbuhan ekonomi dan meningkatkan kesejahteraan masyarakat.