Hasto Ungkap Khofifah Sering Bertemu Megawati, Lampu Hijau Jadi Cawapres Ganjar?
Reporter
Mutmainah J
Editor
Yunan Helmy
04 - Oct - 2023, 01:09
JATIMTIMES - Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto mengungkap Ketum PDIP Megawati Soekarnoputri sudah beberapa kali bertemu Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa.
"Pertemuan Ibu Mega dengan Ibu Khofifah memang dilakukan berulang kali," kata Hasto di kantor DPP PDIP, Jakarta Pusat, Selasa (3/10/2023).
Baca Juga :
Baca Selengkapnya