BCA Akan Tutup Otomatis Rekening 0 Rupiah Mulai 1 November 

29 - Sep - 2023, 08:07

Ilustrasi BCA. (Foto: Biaya.info)

JATIMTIMES - PT Bank Central Asia Tbk. (BCA) mengumumkan perubahan ketentuan terkait jangka waktu penutupan rekening secara otomatis. Ketentuan baru tersebut akan berlaku per-1 November mendatang.

Melansir situs resmi BCA, ada beberapa ketentuan bagi rekening nasabah BCA yang akan ditutup pada 1 November 2023. Di antaranya, sudah tidak aktif selama 12 bulan berturut-turut, tidak ada transaksi dan nilai saldo Rp 0. Jika ketentuan tersebut terpenuhi maka rekening nasabah BCA akan dihapus secara otomatis. 

Baca Juga :

Baca Selengkapnya


Topik

Otomotif, BCA, rekening bca, saldo tabungan,



Jawa Timur merupakan salah satu provinsi dengan pertumbuhan ekonomi yang cukup pesat di Indonesia. Sektor industri, perdagangan, dan pariwisata menjadi pilar utama perekonomian Jatim. Pembangunan infrastruktur juga terus dilakukan untuk mendukung pertumbuhan ekonomi dan meningkatkan kesejahteraan masyarakat.

cara menyimpan tomat
memilih model baju kerja wanita
harga gabah shio 2025
cara simpan tomat