Wali Kota Madiun Apresiasi Bakti Sosial PSHWTM Peringati HUT Kemerdekaan
Reporter
Muhammad Nasir
Editor
A Yahya
28 - Aug - 2023, 12:13
JATIMTIMES– Beragam cara dilakukan untuk memperingati HUT Kemerdekaan Ke 78. Salah satunya dengan bakti sosial berbagi sembako kepada lansia dan anak yatim.
Kegiatan ini digelar Persaudaraan Setia Hati Winongo Tunas Muda (PSHWTM) ranting Klegen ini. Para anggota organisasi pencak silat tersebut melaksanakan bakti sosial, Minggu (27/8). Kegiatan tersebut juga dihadiri Wali Kota Madiun Maidi.
Baca Juga :
Baca Selengkapnya