Jalan Raya Waru Sidoarjo Ditutup Sementara dari 27 hingga 29 Agustus 2023
Reporter
Nur Hidayah
Editor
Dede Nana
26 - Aug - 2023, 01:32
JATIMTIMES – Terhintung sejak 27 hingga 29 Agustus 2023 mendatang Jalan Raya Waru, arah Surabaya menuju Sidoarjo akan dilakukan penutupan sementara dan akan dialihkan menuju Jalan Raya Juanda mulai pukul 00:00 hingga 05:00 WIB.
“Penutupan sementara dan pengalihan arus ini hanya berlaku khusus dari arah Surabaya ke Sidoarjo (setelah SPBU Aloha) dibelokkan ke Jalan Raya Juanda untuk putar balik. Lalu ke frontage road (FR) Sidoarjo. Sedangkan dari arah Sidoarjo ke Surabaya tidak ada pengalihan sama sekali,” ujar Bupati Sidoarjo Muhdlor Ali, Jumat (25/8/2023).
Baca Juga :
Baca Selengkapnya