Gegara Ketinggalan Kereta, Ibu Ini Pukul dan Marahi Anak Balitanya Sampai Bikin Heboh Stasiun
Reporter
Binti Nikmatur
Editor
Nurlayla Ratri
28 - Jun - 2023, 12:02
JATIMTIMES - Sebuah video viral di media sosial memperlihatkan seorang ibu muda yang marah hingga membuat anak balitanya menangis. Diduga kemarahan ibu tersebut lantaran ketinggalan kereta.
Video tersebut diunggah oleh akun Twitter @maharanisbooks. Dalam video berdurasi 1 menit 12 detik tampak seorang Ibu jongkok di depan anak balitanya. Lokasi kejadian tersebut berada di Stasiun KA Purwokerto.
Baca Juga :
Baca Selengkapnya