Kereta Dhoho saat melintas di area persawahan. (Foto: Wikipedia)
JATIMTIMES - KAI memberlakukan perubahan grafik perjalanan kereta api (Gapeka) 2023 mulai hari ini, Kamis (1/6/2023). Perubahan itu menjadikan Stasiun Blitar menjadi stasiun transit bagi penumpang Kereta Api (KA) lokal, khususnya KA Penataran dan KA Dhoho.
Beberapa cerita pengalaman netizen usai naik Kereta Api (KA) Penataran dan Dhoho pun ramai menjadi perbincangan di media sosial. Salah satunya diceritakan oleh akun Twitter @WindraBN atau Windra B. Nuswantoro...
Jawa Timur merupakan salah satu provinsi dengan pertumbuhan ekonomi yang cukup pesat di Indonesia. Sektor industri, perdagangan, dan pariwisata menjadi pilar utama perekonomian Jatim. Pembangunan infrastruktur juga terus dilakukan untuk mendukung pertumbuhan ekonomi dan meningkatkan kesejahteraan masyarakat.