BPJS Kesehatan Turut Sukseskan Bulan Bhakti Gotong Royong dengan Buka Layanan
Reporter
Tubagus Achmad
Editor
Sri Kurnia Mahiruni
01 - Jun - 2023, 12:09
JATIMTIMES - Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) Kesehatan Cabang Malang turut menyukseskan gelaran acara Bulan Bhakti Gotong Royong Masyarakat (BBGRM) ke-20 yang sekaligus memperingati Hari Kesatuan Gerak PKK ke-51 dengan membuka layanan untuk masyarakat dan peserta JKN.
Gelaran BBGRM ke-20 sekaligus Hari Kesatuan Gerak PKK ke-51 tersebut dilaksanakan di Kampung Kopi yang terletak di Desa Sumberdem, Kecamatan Wonosari, Kabupaten Malang, Sabtu (27/5/2023) lalu.
Baca Juga :
Baca Selengkapnya