Masa Tenang Pilkades, Sekda Kabupaten Malang Ingatkan Calon dan Tim Sukses Taat Aturan
Reporter
Ashaq Lupito
Editor
A Yahya
11 - May - 2023, 12:50
JATIMTIMES - Masa kampanye Pemilihan Kepala Desa (Pilkades) bakal berakhir pada Rabu (10/5/2023). Tahapan selanjutnya adalah masa tenang selama tiga hari sebelum akhirnya memasuki tahap pemungutan suara pada 14 Mei 2023 mendatang.
Terkait hal ini, Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Malang, Wahyu Hidayat mengimbau kepada para calon Kepala Desa (Kades) untuk mengikuti semua tahapan dengan tertib dan menciptakan suasana yang aman.
Baca Juga :
Baca Selengkapnya