Usai dari Lampung, Netizen Minta Jokowi Juga Cek Jalan Pantura Juwana-Pati di Jateng
Reporter
M. Bahrul Marzuki
Editor
Yunan Helmy
07 - May - 2023, 08:21
JATIMTIMES - Presiden RI Joko Widodo baru saja pada Jumat 5 Mei 2023 kemarin melakukan inspeksi ke Lampung, provinsi yang belakangan dikritik publik karena jalanannya yang rusak.
Jokowi melintasi sejumlah ruas jalan yang rusak di Lampung. Salah satunya melewati ruas jalan Seputih Rahman, Lampung Tengah yang sempat viral.
Baca Juga :
Baca Selengkapnya