Parkir Pinggir Jalan, Mobil Milik Warga di Kota Malang Raib Dicuri
Reporter
Hendra Saputra
Editor
Nurlayla Ratri
31 - Mar - 2023, 09:47
JATIMTIMES - Sebuah mobil berjenis city car yang diparkir dipinggir jalan raib dicuri pada Kamis (30/3/2023) kemarin. Peristiwa itu terjadi di Jalan Hamid Rusdi tepatnya di depan Gang VI B, Kelurahan Bunulrejo, Kecamatan Blimbing.
Kapolsek Blimbing, Kompol Danang Yudanto membenarkan adanya peristiwa tersebut. Peristiwa tersebut terjadi pagi hari sekitar pukul 06.00 WIB. Korban bernama Soetrisno (61) yang akan mengantar anaknya berangkat sekolah dan keluar dari gang rumahnya.
Baca Juga :
Baca Selengkapnya