Pelayanan Semakin Optimal, RSUD Srengat Blitar Menuju Zona Integritas WBK/WBBM
Reporter
Aunur Rofiq
Editor
Sri Kurnia Mahiruni
14 - Mar - 2023, 11:48
JATIMTIMES-Sebanyak 8 (delapan) OPD di lingkup Pemerintah Kabupaten Blitar ditunjuk dan diusulkan mengikuti penilaian Zona Integritas menuju Wilayah Bebas Korupsi dan Wilayah Birokrasi Bersih dan Melayani atau WBK/WBBM ke Kementerian PANRB pada tahun 2023.
Hal ini disampaikan oleh Inspektur Kabupaten Blitar Agus Cunanto, SH.MH saat memberi sambutan bimbingan pembangunan ZI di RSUD Srengat, Selasa (13/3/2023).
Baca Juga :
Baca Selengkapnya