Wujudkan e-Government, Pemkot Malang Siapkan Rancangan SPBE

Reporter

Riski Wijaya

15 - Feb - 2023, 06:43

Sekda Kota Malang Erik Setyo Santoso.(Foto: Istimewa).

JATIMTIMES - Pemerintah Kota (Pemkot) Malang berencana untuk merancang arsitektur dan peta rencana sistem pemerintahan berbasis elektronik (SPBE). Rencana tersebut dimaksudkan untuk mewujudkan keterpaduan layanan digital untuk menuju e-Government. 

Menurut Sekretaris Daerah (Sekda) Kota Malang Erik Setyo Santoso, pelayanan berbasis digital adalah sebuah keharusan dalam mendukung reformasi berdaya guna. Sehingga penyusunan SPBE ini diupayakan secepatnya bisa terealisasi. 

Baca Juga :

Baca Selengkapnya


Topik

Pemerintahan, ,



Jawa Timur merupakan salah satu provinsi dengan pertumbuhan ekonomi yang cukup pesat di Indonesia. Sektor industri, perdagangan, dan pariwisata menjadi pilar utama perekonomian Jatim. Pembangunan infrastruktur juga terus dilakukan untuk mendukung pertumbuhan ekonomi dan meningkatkan kesejahteraan masyarakat.

cara menyimpan tomat
memilih model baju kerja wanita
harga gabah shio 2025
cara simpan tomat