Anies Baswedan Tanggapi Soal Utang Rp 50 Miliar ke Sandiaga Uno
Reporter
Binti Nikmatur
Editor
A Yahya
11 - Feb - 2023, 10:36
JATIMTIMES - Isu soal perjanjian utang Rp 50 Miliar antara Eks Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan dengan eks Wakil Gubernur DKI Jakarta Sandiaga Uno tengah menjadi perbincangan publik. Dalam kabar yang beredar itu, Anies disebut berutang sejumlah uang kepada Sandiaga untuk kebutuhan kampanye Pilkada 2017.
Lantas Anies memberikan klarifikasi soal isu tersebut. Melalui YouTube Merry Riana, Anies menyebutkan bahwa perjanjian utang yang dimaksud itu sejatinya sudah selesai.
Baca Juga :
Baca Selengkapnya