Tingkatkan Pelayanan, Pemdes Kalibatur Gelar Bimtek Peningkatan Kapasitas Perangkat Desa
Reporter
Anang Basso
Editor
Moch. R. Abdul Fatah
01 - Jan - 2023, 05:47
JATIMTIMES - Pemerintah Desa (Pemdes) Kalibatur, Kecamatan Kalidawir, Kabupaten Tulungagung, menggelar pelatihan penguatan kapasitas perangkat desa dan BPD. Kegiatan ini dimaksudkan untuk mendorong peningkatan sumber daya manusia bagi perangkat desa dan Badan Permusyawaratan Desa (BPD) Kalibatur.
Camat Kalidawir, Ali Muhtar yang datang langsung memberikan materi dan bimbingan itu memberikan amanahnya agar perangkat desa dapat mengimplementasikan kewajibannya untuk meningkatkan kualitas.
Baca Juga :
Baca Selengkapnya