Luar Biasa, Perjuangan Siswa SMP Ini, Berangkat ke Sekolah Harus Ditempuh Jalan Berlumpur
Reporter
Binti Nikmatur
Editor
A Yahya
14 - Dec - 2022, 01:33
JATIMTIMES - Beredar video viral di media sosial yang memperlihatkan sekelompok siswa SMP berusaha melintasi jalanan berlumpur untuk pergi ke sekolah.
Dalam unggahan @undercover.id itu nampak beberapa siswa mengenakan seragam SMP tengah naik motor melintasi jalanan becek penuh lumpur. Kebanyakan dari mereka terjatuh namun kembali bangkit dan melanjutkan perjalanan dengan sangat hati-hati.
Baca Juga :
Baca Selengkapnya