Indonesia Bebas Sanksi FIFA Pasca Tragedi di Stadion Kanjuruhan yang Tewaskan 131 Orang
Reporter
Tubagus Achmad
Editor
Sri Kurnia Mahiruni
08 - Oct - 2022, 04:18
JATIMTIMES - Indonesia Bebas dari sanksi Federation International de Football Association atau Federasi Sepak Bola Internasional (FIFA) pasca tragedi Stadion Kanjuruhan yang menewaskan 131 orang pada Sabtu (1/10/2022) lalu.
Bebasnya Indonesia dari sanksi FIFA itu disampaikan oleh Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) melalui keterangan pers melalui alun YouTube Sekretariat Presiden di Istana Merdeka, Jakarta, Jumat (7/10/2022) malam.
Baca Juga :
Baca Selengkapnya