Tegaskan Tak Akan Maju Lagi, Tiga "Kandidat Pengganti" Sudah Dapat Restu Bupati Tulungagung
Reporter
Anang Basso
Editor
Dede Nana
06 - Oct - 2022, 03:45
JATIMTIMES - Tegaskan tak akan maju lagi dalam Pilkada Tulungagung 2024, Maryoto Bhirowo restui tiga anak buahnya berkompetisi. Penegasan ini disampaikan politisi PDIP yang sebenarnya masih punya kesempatan sekali lagi untuk maju menjadi bupati di Kabupaten Tulungagung ini.
"Ketiganya sudah minta restu, minta dukungan untuk berusaha mencari simpati atau popularitas," kata Maryoto, Rabu (5/12022).
Baca Juga :
Baca Selengkapnya