TGIPF Kanjuruhan Mulai Kerja, Satu Tim Dipimpin Doni Monardo Sudah di Malang
Reporter
Tubagus Achmad
Editor
Dede Nana
06 - Oct - 2022, 03:40
JATIMTIMES - Tim Gabungan Independen Pencari Fakta (TGIPF) Tragedi Kanjuruhan sudah mulai bekerja pasca diterbitkannya Keputusan Presiden (Keppres) Nomor 19 Tahun 2022 tentang Pembentukan Tim Gabungan Independen Pencari Fakta Peristiwa Stadion Kanjuruhan, Malang.
Menteri Koordinator Bidang Politik, Hukum dan Keamanan (Menkopolhukam) RI Mahfud MD yang juga selaku Ketua TGIPF menyampaikan, bahwa mulai Rabu (5/10/2022) hari ini sudah ada satu tim yang dipimpin oleh Mantan Kepala Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) Letjen (Purn)
Baca Selengkapnya