Arema Usung Misi Menang di Kandang Persik, Mumpung Lawan Lagi Sangat Terpuruk
Reporter
Hendra Saputra
Editor
Yunan Helmy
15 - Sep - 2022, 05:22
JATIMTIMES - Pelatih anyar Arema FC Javier Roca bakal memperbaiki performa timnya saat melawan Persik Kediri di Stadion Brawijaya, Kediri, Sabtu (17/9/2022) mendatang. Arema bertekad membawa pulang kemenangan dari Kediri sebagai pengganti kekalahan saat bermain di kandang menghadapi Persib Bandung.
Namun, Roca mengakui tugasnya untuk membesut Arema dibpertengahan kompetisi cukup berat. Pasalnya, ia harus merngubah gaya main yang pernah diusung pelatih sebelumnya, yakni Eduardo Almeida.
Baca Juga :
Baca Selengkapnya