DPRD Trenggalek Fasilitasi Permintaan BPD agar Diikutkan BPJS Pasif
Reporter
Ganez Radisa Yuniansyah
Editor
Yunan Helmy
22 - Mar - 2022, 02:19
JATIMTIMES - Puluhan anggota badan permusyawaratan desa atau BPD nglurug Kantor DPRD Trenggalek, Senin 21 Maret 2022. Kedatangan mereka ingin meminta kejelasan tentang munculnya peraturan baru mengenai penerapan kepesertaan BPJS Kesehatan dan BPJS Ketenagakerjaan.
Sebelumnya Alwi Burhanuddin selaku ketua Komisi I DPRD Trenggalek menyataka. bahwa penerapan kepesertaan BPJS Kesehatan dan BPJS Ketenagakerjaan dinilai belum merata di lingkup pemerintah desa. Hal tersebut yang melatarbelakangi kedatangan Asosiasi Badan Permusyawaratan Desa Nasional (Abpednas) itu ke Kantor DPRD Trenggalek...
Baca Selengkapnya