Inalilahi, Wartawan Senior dan Cabup Tulungagung 2018 Margiono Wafat
Reporter
Anang Basso
Editor
Dede Nana
01 - Feb - 2022, 05:49
JATIMTIMES - Kabar duka berhembus. Mantan Ketua (PWI) Persatuan Wartawan Indonesia Pusat Margiono meninggal dunia. Margiono, tokoh nasional asli Tulungagung ini meninggal dunia, Selasa (1/2/2022) sekitar pukul 09.45 WIB.
Saat dikonfirmasi, Budi Plandang adik Margiono membenarkan jika sang kakak telah tiada. "Benar, beliau memang sudah lama menderita sakit. Komorbitnya banyak, ada diabetnya juga," kata Budi melalui jaringan ponselnya...
Baca Selengkapnya