Kecanduan Judi Online, Pemuda Suci Curi Handphone
Reporter
Syaifuddin Anam
Editor
Pipit Anggraeni
15 - Jan - 2022, 03:08
JATIMTIMES - Akibat kecanduan judi online, Umar Buang gelap mata. Pria asal Desa Suci Kecamatan Manyar, Kabupaten Gresik, itu nekat mencuri handphone milik penjaga warung kopi.
Akibatnya, lelaki berusia 38 tahun tersebut harus berurusan dengan polisi. Dia diamankan ke Mapolsek Manyar untuk mempertanggungjawabkan perbuatannya.
Baca Juga :
Baca Selengkapnya