Kasus Aktif Covid-19 Kabupaten Malang Kembali Tertinggi di Jatim
Reporter
Riski Wijaya
Editor
Pipit Anggraeni
14 - Jan - 2022, 03:47
JATIMTIMES - Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Malang rupanya masih harus berjibaku untuk menekan pergerakan Covid-19. Pasalnya, setelah sempat melandai dalam 1 pekan terakhir, jumlah kasus aktif Covid-19 kembali naik.
Bahkan, berdasarkan data dari Pemerintah Provinsi (Pemprov) Jawa Timur per Rabu (12/1/2022), jumlah kasus aktif Covid-19 di Kabupaten Malang kembali menjadi yang tertinggi di Jawa Timur, yakni sebanyak 12 kasus aktif. Diikuti oleh Kota Surabaya dan Kabupaten Pasuruan yang sama-sama masih ada sebanyak 11 kasus aktif Covid-19...
Baca Selengkapnya