Bupati Blitar Serahkan 839 Sertifikat Tanah Hasil Redistribusi kepada Warga Eks Perkebunan Karangnongko
Reporter
Aunur Rofiq
Editor
A Yahya
11 - Jan - 2022, 09:36
JATIMTIMES - Bupati Blitar Rini Syarifah menyerahkan 839 sertifikat tanah dari program Redistribusi Tanah eks Perkebunan Karangnongko. Penyerahan sertifikat dilaksanakan secara simbolis di Pendapa Agung Ronggo Hadi Negoro, Selasa (11/1/2022).
Dalam sambutannya, Bupati Rini Syarifah menjelaskan bahwa program redistribusi tanah merupakan tanah yang diberikan oleh pemerintah kepada rakyat dengan tujuan dapat mencegah konflik terkait status tanah...
Baca Selengkapnya