Aturan Perjalanan Internasional Terbaru, Pemerintah Perketat Karantina hingga PCR
Reporter
Arifina Cahyati Firdausi
Editor
Pipit Anggraeni
05 - Dec - 2021, 04:49
JATIMTIMES - Munculnya varian baru Covid-19 Omicron disikapi Pemerintah Pusat dengan kewaspadaan tinggi. Karenanya, jalur masuk perjalanan udara internasional diperketat.
Terlebih, saat ini varian Omicron sudah menyebar ke negara-negara tetangga seperti Singapura hingga Malaysia. Pengetatan ini dilakukan guna mencegah masuknya varian Covid-19 Omicron ke tanah air.
Baca Juga :
Baca Selengkapnya