Ngebut, Wanita Asal Trenggalek ini Tewas di Sawah Kalitelu Tulungagung
Reporter
Anang Basso
Editor
Sri Kurnia Mahiruni
27 - Nov - 2021, 06:16
JATIMTIMES - Terlalu kencang saat melaju dan kurang hati-hati dalam berkendara, seorang perempuan berinitial SK (33) warga
Dusun Gayung Gakah RT 12 RW 02 Desa Kamulan, Kecamatan Durenan, Kabupaten Trenggalek, tewas di tempat.
Kecelakaan tunggal ini terjadi di ruas jalan Raya Tulungagung-Trenggalek, tepatnya jalan raya Kalitelu, Dusun Patoman, Desa Bendungan Kecamatan Gondang, Kabupaten Tulungagung, Jumat (26/11/2021) jam 22.00 wib.
Baca Juga :
Baca Selengkapnya