Kades Terlilit Kasus Korupsi Dana Desa, Ini Respons Pemkab Malang
Reporter
Hendra Saputra
Editor
A Yahya
25 - Nov - 2021, 03:02
JATIMTIMES - Inspektorat Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Malang angkat bicara terkait penahanan Kepala Desa (Kades) Tulus Besar, Kecamatan Tumpang, Hudi Mariyono atas dugaan korupsi dana desa (DD) tahun anggaran 2020.
Inspektur Kabupaten Malang, Tridiah Maestuti mengatakan bahwa kemungkinan tidak hanya Desa Tulus Besar yang memiliki masalah seperti itu. Karena beberapa desa lainnya juga kemungkinan juga mengalami hal serupa. “Ada beberapa laporan yang diberikan kepada kami. Kami masih dalami apakah ada kerugian negara,” kata Tridiah...
Baca Selengkapnya