Kripik Kulit Ikan Patin Olahan Pasutri Lamongan Segera Dinikmati Presiden Jokowi
Reporter
M. Nur Ali Zulfikar
Editor
A Yahya
25 - Nov - 2021, 02:12
JATIMTIMES - Pandemi Covid-19 ternyata membuat para pelaku usaha mikro kecil menengah (UMKM) terus berinovasi mengembangkan bisnisnya, agar lebih digemari oleh masyarakat. Selain itu juga untuk mendongkrak daya saing di pasar nasional maupun internasional.
Salah satunya produk kripik kulit ikan patin yang dikembangkan oleh Achmad Zanuar dan sang istri Elinda Eka Nurcahya. Hasil olahan pasangan suami istri (Pasutri) asal Desa Waruwetan, Kecamatan Pucuk, Kabupaten Lamongan ini menjadi camilan yang menarik. Bahkan produk itu terbang ke Jakarta untuk mengikuti pameran UMKM yang diselenggarakan PT Harapan Bangsa Kita...
Baca Selengkapnya