Cegah Korupsi, Wali Kota Madiun Maidi Minta Pejabat Taati KPK
Reporter
Dodik Eko Prasetyo
Editor
A Yahya
10 - Jun - 2021, 02:35
MADIUNTIMES - Wali Kota Madiun Maidi terus berupaya mencegah tindak pidana korupsi di lingkup pemerintahan yang Ia pimpin . Upaya pencegahan tersebut salah satunya dengan menggelar Rapat Kordinasi (Rakor) Implementasi program pencegahan korupsi yang digelar di Ruang 13 Sekretaris Daerah (Sekda) Kota Madiun (Rabu 9/6/2021).
Rakor dalam membahas pencegahan Korupsi tersebut melalui Monitoring Center Of Prevention (MCP) yang dipimpin langsung oleh Wali Kota Madiun Maidi...
Baca Selengkapnya