Kabar Gembira, Destinasi Wisata di Trenggalek Buka Mulai Besok!
Reporter
Ganez Radisa Yuniansyah
Editor
Pipit Anggraeni
27 - Feb - 2021, 01:41
TRENGGALEKTIMES - Destinasi wisata di Kabupaten Trenggalek dalam waktu dekat akan segera dibuka kembali. Hal itu sebagaimana kesepakatan yang telah dibuat antara Komisi II DPRD Trenggalek beserta Kepala Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Kabupaten Trenggalek. Kedua pihak sepakat segera membuka kembali destinasi wisata di penghujung bulan ini untuk memastikan perekonomian memutar dengan baik.
Sesuai kesepakatan, seluruh destinasi wisata yang ada di Trenggalek akan dibuka pada tanggal 27 Februari 2021 besok. Kembali dibukanya destinasi wisata ini tak pelak buah dari keberhasilan Trenggalek dalam menurunkan status dari merah ke zona orange...
Baca Selengkapnya