Rumah Mahfud MD di Madura Didatangi Ratusan Warga, Tolak Pemanggilan Rizieq oleh Polisi
Reporter
Desi Kris
Editor
Sri Kurnia Mahiruni
02 - Dec - 2020, 01:56
Viral sebuah video yang memperlihatkan ratusan warga diduga mendatangi rumah Menko Polhukam Mahfud MD di Pamekasan, Madura, Jawa Timur.
Peristiwa itu terjadi pada Selasa (1/12/2020) siang sekitar pukul 13.45 WIB dan diunggah melalui channel YouTube Al-Furqon Channel.
Baca Juga :
Baca Selengkapnya