OJK Malang Sebut Pemberian Restrukturisasi Kredit Tembus 157 Ribu Debitur
Reporter
Hendra Saputra
Editor
A Yahya
03 - Jul - 2020, 03:32
Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Malang menyampaikan profil risiko perbankan di wilayah kerjanya posisi Mei 2020 masih terjaga pada level yang terkendali dengan rasio NPL Gross tercatat sebesar 3,30%.
Profil risiko posisi Mei 2020 masih terjaga juga berimbas pada indikator likuiditas perbankan di Wilayah Kerja OJK Malang yang juga menunjukkan kondisi yang baik.
Baca Juga :
Baca Selengkapnya