Diskoperindag Ingin Seluruh Pasar Kota Malang Jadi Lokasi Tangguh
Reporter
Anggara Sudiongko
Editor
Yunan Helmy
30 - Jun - 2020, 02:45
Dinas Koperasi Perindustrian dan Perdagangan (Diskoperindag) Kota Malang saat ini terus melakukan persiapan untuk menuju seluruh pasar di Kota Malang menjadi lokasi tangguh yang patuh pada protokol kesehatan.
Kepala Diskoperindag Kota Malang Wahyu Setianto menjelaskan, nantinya bukan hanya Pasar Oro-Oro Dowo yang mendapatkan atau dibentuk menjadi Pasar Tangguh Semeru. Diupayakan seluruh pasar di Kota Malang akan juga dibentuk menjadi lokasi tangguh.
Baca Juga :
Baca Selengkapnya