Mobil Pajero Bikin Geger Gegara Lampu Silaukan Mata di Kota Malang
Reporter
Irsya Richa
Editor
Sri Kurnia Mahiruni
17 - Jan - 2025, 03:42
JATIMTIMES - Kendaraan roda empat sempat menggegerkan pengendera saat melaju di kawasan Jalan Ki Ageng Gribik simpang empat tol Madyopuro, Kota Malang, pada Rabu (15/1/2025) malam. Mobil tersebut menggunakan aksesoris lampu yang menyilaukan pengendara yang melaju di belakangnya.
Keluhan tersebut direkam seorang pengendara yang saat itu merasa terganggu dengan keberadan aksesori mobil tersebut. Kemudian diunggah lewat akun media sosial @malangraya_info pada Kamis (16/1/2025) malam.
Baca Juga :
Baca Selengkapnya