Apa itu Skin Cycling dan Bagaimana Cara Penerapannya? Ini Penjelasan dr Hendri Andreas
Reporter
Mutmainah J
Editor
Nurlayla Ratri
13 - Jul - 2024, 04:06
JATIMTIMES - Perkembangan industri kecantikan lewat media sosial semakin pesat. Banyak tren skincare bermunculan, termasuk skin cycling. Apa itu teknik skin cycling?
Skin cycling dianggap sebagai metode yang berguna untuk menjaga kesehatan kulit agar terhindar dari efek samping penggunaan skincare yang mengandung bahan aktif. Metode ini hanya perlu melakukan rutinitas skincare yang sederhana namun efektif.
Baca Juga :
Baca Selengkapnya