Fakultas Sastra UM Buka Kelas Internasional, Bersinergi dengan Guangxi Normal University

25 - Jun - 2024, 11:48

Salah satu spot taman di Fakultas Sastra UM. (Foto: Binti N Rosidah/ JatimTIMES)

JATIMTIMES - Fakultas Sastra (FS) Universitas Negeri Malang (UM) terus berinovasi dalam bidang pendidikan dengan membuka Kelas Internasional (KI). Langkah ini diambil setelah melalui berbagai persiapan dan kerja sama internasional yang panjang, untuk mencetak lulusan yang kompeten dan berdaya saing global.

Dekan FS UM, Dr. Moch. Syahri, S.Sos, M.Si mengungkapkan bahwa pembukaan Kelas Internasional dimulai pada tahun akademik 2024/2025 ini, tepatnya dibuka untuk Program Studi (Prodi) Pendidikan Bahasa Mandarin. Kelas ini merupakan hasil kerja sama dengan Guangxi Normal University yang telah terjalin sebelumnya selama 6-7 tahun dengan skema 3+1. 

Baca Juga :

Baca Selengkapnya


Topik

Pendidikan, Fakultas Sastra, UM, Universitas Negeri Malang, Guangxi Normal University,



Jawa Timur merupakan salah satu provinsi dengan pertumbuhan ekonomi yang cukup pesat di Indonesia. Sektor industri, perdagangan, dan pariwisata menjadi pilar utama perekonomian Jatim. Pembangunan infrastruktur juga terus dilakukan untuk mendukung pertumbuhan ekonomi dan meningkatkan kesejahteraan masyarakat.

cara menyimpan tomat
memilih model baju kerja wanita
harga gabah shio 2025
cara simpan tomat