Kabar Gembira, Gaji Ke-13 ASN Kota Malang Cair Juni
Reporter
Riski Wijaya
Editor
Yunan Helmy
23 - May - 2024, 02:51
JATIMTIMES - Kabar gembira bagi aparatur sipil negara (ASN) di Kota Malang. Pasalnya, gaji ke-13 bagi ASN di lingkungan Pemerintah Kota (Pemkot) Malang rencananya akan dicairkan pada Juni 2024.
Hal ini disampaikan Kepala Badan Keuangan dan Aset Daerah (BKAD) Kota Malang Subkhan. Ia menyebut bahwa untuk pencairan gaji ke-13, sudah disiapkan anggaran melalui Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) Kota Malang tahun 2024.
Baca Juga :
Baca Selengkapnya