Ada 18 Guru Ikut Study Tour dalam Bus Rombongan SMP PGRI 1 Wonosari Malang yang Kecelakaan di Tol Jombang-Mojokerto
Reporter
Adi Rosul
Editor
Nurlayla Ratri
22 - May - 2024, 05:40
JATIMTIMES - Dua orang tewas dan 15 orang luka-luka akibat bus pariwisata yang ditumpangi SMP PGRI 1 Wonosari, Malang kecelakaan di KM 695+400 jalur A ruas tol Astara Jombang-Mojokerto (Jomo). Bus ini mengantarkan siswa dan guru untuk study tour ke Yogyakarta.
Pengurus Yayasan Pembina Lembaga Pendidikan (YPLP) PGRI Malang Teguh Setiyo (60) mengatakan, kecelakaan terjadi sepulang dari Yogyakarta tadi malam pukul 23.45 WIB. "Di Yogyakarta itu study tour," ujarnya di RSUD Jombang, Rabu (22/05/2024).
Baca Juga :
Baca Selengkapnya