BMKG Bagikan Tips Aman Terhindar Sambaran Petir
Reporter
Binti Nikmatur
Editor
Dede Nana
08 - Mar - 2024, 10:40
JATIMTIMES - Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) memprakirakan beberapa wilayah di Indonesia mengalami hujan lebat atau cuaca ekstrem. Fenomena alam tersebut juga disertai petir atau guntur yang saling menyambar.
Risiko tersambar petir tidak hanya terjadi ketika seseorang berada di luar rumah, tapi juga di dalam ruangan. Bahkan risiko tersambar petir di dalam ruangan juga terbilang tinggi. Hal ini pula yang membuat BMKG memberikan
Baca Selengkapnya