Kembali Tertunda, KPU Jember Tambah Sehari Tuntaskan Rekapitulasi Kabupaten
Reporter
Moh. Ali Mahrus
Editor
Yunan Helmy
06 - Mar - 2024, 02:24
JATIMTIMES - Proses rekapitulasi suara KPU Jember, yang sedianya tadi malam Selasa (5/3/2024) 12.00 tuntas 100 persen setelah tertunda 2 hari dari yang dijadwalkan, akhirnya kembali tertunda. Hal ini terjadi setelah KPU Jember belum menyelesaikan penghitungan rekapitulasi untuk Kecamatan Sumberbaru, seperti yang direkomendasikan Bawaslu Jember.
Dari pantauan media ini, rekapitulasi yang dilakukan KPU Jember pada Selasa siang hingga dini hari hanya untuk rekapitulasi ulang penghitungan suara DPRD kabupaten untuk Kecamatan Sumberbaru.
Baca Juga :
Baca Selengkapnya