Program KIP Kuliah Merdeka 2024, Berikut Syarat dan Besaran Dana yang Diperoleh
Reporter
Binti Nikmatur
Editor
Nurlayla Ratri
24 - Feb - 2024, 12:36
JATIMTIMES - Pendaftaran Program Kartu Indonesia Pintar (KIP) Kuliah Merdeka 2024 telah dibuka. Bagi kamu calon mahasiswa yang hendak mendaftar, pendaftaran masih berlangsung hingga 31 Oktober 2024.
Hingga berita ini ditulis, nama "KIP Kuliah" masih trending dalam penelusuran google. Ada banyak calon penerima manfaat yang ingin mengetahui soal Program KIP Kuliah Merdeka 2024.
Baca Juga :
Baca Selengkapnya