Bupati Banyuwangi Takziyah ke Rumah Ketua KPPS yang Meninggal Dunia saat Bertugas Pemilu 2024
Reporter
Nurhadi Joyo
Editor
Yunan Helmy
23 - Feb - 2024, 12:12
JATIMTIMES – Bupati Banyuwangi Ipuk Fiestiandani bersama beberapa pejabat di lingkungkan Pemkab Banyuwangi melakukan takziyah ke rumah almarhum Dulhanan (50 tahun), ketua Kelompok Penyelenggara Pemungutan Suara (KPPS) TPS 18 Desa/Kecamatan Singojuruh, Banyuwangi. Dulhanan meninggal dunia saat bertugas di TPS pada hari pemungutan dan penghitungan suara Pemilu 2024 pada Rabu (14/2/2024) lalu.
Bupati Ipuk berkunjung ke rumah duka di Dusun Pasinan Timur, Desa/Kecamatan Singojuruh, Banyuwangi, sebagai bentuk kepedulian dan untuk mengucapkan bela sungkawa kepada keluarga almarhum, pada Kamis (22/4/2024)...
Baca Selengkapnya