Viral Mobil Timses 01 Bu Eem Dibakar OTK, Berkas C1 Ikut Terbakar
Reporter
Mutmainah J
Editor
Yunan Helmy
18 - Feb - 2024, 01:24
JATIMTIMES - Viral mobil calon anggota legislatif (caleg) DPR dari Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) Neng Eem Marhamah Zulfa Hiz dibakar orang tidak dikenal (OTK). Peristiwa itu terjadi pada Sabtu dini hari (17/2/24).
Rumah milik Neng Eem Marhamah Zulfa HIZ yang beralamat di Kampung Cibadak, Desa Sukanagalih, Kecamatan Pacet, Kabupaten Cianjur, itu merupakan posko pemenangan caleg PKB. Berdasarkan keterangan Neng Eem, peristiwa serupa pernah terjadi pada pemilu 2014.
Baca Juga :
Baca Selengkapnya