Guru dan Siswa SMK Binaan MPM Honda Jatim Siap Adu Keterampilan di Festival Vokasi Satu Hati
Reporter
Bambang Setioko
Editor
Yunan Helmy
11 - Feb - 2024, 02:41
JATIMTIMES - Empat siswa dan satu guru terbaik SMK binaan PT Mitra Pinasthika Mulia (MPM Honda Jatim), distributor sepeda motor Honda wilayah Jatim & NTT, didaulat mewakili Jawa Timur untuk berkompetisi di Final Festival Vokasi Satu Hati (FVSH) 2024. Event itu diadakan PT Astra Honda Motor (AHM) pada 20-22 Februari 2024.
Dalam event itu, peserta berkompetisi dengan SMK perwakilan dari main dealer seluruh Indonesia yang menerapkan Kurikulum Teknik dan Bisnis Sepeda Motor (TBSM) Astra Honda.
Baca Juga :
Baca Selengkapnya