Tim Jurnal Humaniora UIN Malang Kuatkan Strategi Menuju Akreditasi Scopus
Reporter
Anggara Sudiongko
Editor
Sri Kurnia Mahiruni
03 - Feb - 2024, 03:35
JATIMTIMES - Fakultas Humaniora Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim (UIN Maliki) Malang terus bertekad dalam memperkuat manajemen jurnal ilmiah menuju akreditasi Scopus. Salah satu upayanya adalah dengan memperkuat koordinasi dengan berbagai pihak terkait.
Ketua Tim Persiapan Scopus Fakultas Humaniora, Dr. Rohmani Nur Indah, memberikan sorotan terhadap signifikansi akreditasi Scopus sebagai pengakuan internasional terhadap kualitas jurnal dan dampak risetnya.
Baca Juga :
Baca Selengkapnya