BMKG Ingatkan Cuaca Buruk saat Coblosan Pemilu

Reporter

Muhammad PL

Editor

A Yahya

01 - Feb - 2024, 08:10

Ilustrasi: Mendung menyelimuti kantor KPU Kabupaten Malang. Pemilu 2024 diperkirakan akan bersamaan dengan masa puncak musim hujan menurut prediksi BMKG.

JATIMTIMES - Pemilu 2024 pada 14 Februari mendatang akan berlangsung saat puncak musim hujan. Tak terkecuali di Kabupaten Malang. Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) memprediksi bulan Februari menjadi puncak musim hujan di awal tahun 2024. BMKG mengimbau untuk waspada terhadap potensi cuaca buruk, bencana dan serangan penyakit.

Prakirawan BMKG Stasiun Klimatologi Jatim M. Maksum membenarkan. Dikatakannya, semua potensi bencana hidrometeorologi bisa saja terjadi. "Puncak musim hujan diprakirakan bulan Februari. Waspadai terjadinya cuaca ekstrim seperti hujan lebat disertai petir, angin kencang," jelas Maksum, Kamis (1/2/2023)...



Baca Selengkapnya


Topik

Lingkungan, bmkg, bencana hidrometeorologi, cuaca ekstrem,



Jawa Timur merupakan salah satu provinsi dengan pertumbuhan ekonomi yang cukup pesat di Indonesia. Sektor industri, perdagangan, dan pariwisata menjadi pilar utama perekonomian Jatim. Pembangunan infrastruktur juga terus dilakukan untuk mendukung pertumbuhan ekonomi dan meningkatkan kesejahteraan masyarakat.

cara menyimpan tomat
memilih model baju kerja wanita
harga gabah shio 2025
cara simpan tomat