Waspada Wilayah Jatim Ini Berpotensi Alami Cuaca Ekstrem hingga 5 Februari
Reporter
Binti Nikmatur
Editor
A Yahya
30 - Jan - 2024, 03:11
JATIMTIMES - BMKG Juanda merilis peringatan kewaspadaan cuaca ekstrem untuk wilayah di Jawa Timur yang berlaku mulai hari ini, Selasa, 30 Januari hingga 5 Februari 2024. Cuaca ekstrem tersebut bisa mengakibatkan terjadinya bencana hidrometeorologi, seperti hujan lebat, banjir, tanah, longsor, angin kencang, puting beliung hingga hujan es.
Kepala BMKG Stasiun Meteorologi Kelas I Juanda, Sidoarjo, Taufiq Hermawan mengatakan jika saat ini sebagian wilayah Jawa Timur telah memasuki puncak musim hujan...
Baca Selengkapnya