Kata Paling Banyak Dicari di Tahun 2023 Menurut Kamus Merriam-Webster
Reporter
Ghiska Ayu
Editor
Dede Nana
07 - Dec - 2023, 02:35
JATIMTIMES - Merriam-Webster, kamus tertua di Amerika telah mengumumkan “Word Of The Year” versi mereka. "Authentic" menjadi kata yang paling banyak dicari di tahun 2023 menurut kamus tersebut.
Peningkatan signifikan dalam pencarian online terhadap kata ini menjadi dasar pemilihan “Word Of The Year” tersebut. Menurut Merriam-Webster, minat terhadap kata ini dipicu oleh topik seputar kecerdasan buatan (AI), selebriti, identitas diri, dan media sosial.
Baca Juga :
Baca Selengkapnya