Situasi Mencekam, Genset Indonesia di RS Gaza Kehabisan Bahan Bakar
Reporter
Mutmainah J
Editor
Sri Kurnia Mahiruni
03 - Nov - 2023, 09:06
JATIMTIMES - Juru Bicara Kementerian Luar Negeri (Kemlu) Lalu Muhamad Iqbal mengungkap sebuah fakta yang membuat pendukung Palestina merasa iba. Dimana, saat ini generator set atau genset utama di Rumah Sakit Indonesia, di Jalur Gaza, Palestina hampir kehabisan bahan bakar.
Meski begitu, Iqbal menuturkan genset tersebut masih berfungsi hari ini.
Baca Juga :
Baca Selengkapnya